3 Jenis saus yang wajib kalian coba di Dimsum Berkah Center

 


 

Ada beberapa macam macam saus untuk menemani anda makan dimsum , ada yang pedas gurih asam, berikut macam macam saus untuk cocolan dimsum


1. Saus Murstard


 

Saus sangat pas digunakan untuk temani dimsum kamu , rasanya yang unik pas untuk dicocol lalu disantap , gabungkan mustard dengan saus tomat untuk mendapat kan rasa yang yang nikmat nan unik
langsung bisa kalian coba di dimsum berkah center .

 

2. Vietnamese tamarind dipping sauce

 


Salah satu saus khas vietnam , dengan mencampurkan asam jawa , cabai segar , bawang putih , gula , pasir . kecap ikan dan sedikit air .
kamu sudah dapat merasakan cita rasa unik dengan memanfaatkan buah asam untuk membuat saus cocolan dimsum langsung bisa dicocol di dimsum berkah center

3. Saus asam manis


 

Dinegara china , saus asam manis adalah saus yang terkenal dinegara tersebut , dan saus ini jadi favorit pelanggan dimsum berkah center


Postingan populer dari blog ini

Tips & Trick mengukus Dimsum ala DBC mudah dan praktis